Pantai Pasi Ie Leubeue Lokasi Wisata Paling Hits di Pidie Aceh

in INDONESIAN HIVE2 years ago
Authored by @Afridany

20210923_064809.jpg

Kemarin saya bermain di pantai yang tidak jauh dari rumah saya. Pantai itu adalah Pantai Pasi Ie Leubeue, Pidie Aceh. Ada berbagai obyek menarik di pantai itu, cocok bagi Anda yang ingin melepas penat atau berlibur ke pantai.

20211208_112713.jpg

20211208_112006.jpg

Pantai Pasi Ie Leubeue, terdapat laut yang indah, pasir yang bersih dan bagus untuk tempat pemandian. Saya pergi ke pantai hampir setiap hari minggu. Karena setiap hari minggu pantai itu sering dan banyak dikunjungi para wisatawan.

NTy4GV6ooFRmaCXZ8UYgPhoud1kjiNX8QokLEZtbBKLuLWQ9yt7K3o4C337UJtXVgCr5p7vcyQ5BLkL5sbff3QyavqLDoz5MM4BSD1SghF1xAnW1RhSZBMgLy37cP4ZZm7ZN9F1rat6vQYVJCsfLMU6QoyBfDfB9D5fpKdkS.jpeg

Pada kesempatan itu saya mengabadikan beberapa subjek dari pantai dan bisa dijadikan sebagai ruang inspirasi, antara lain adalah pantai, buih permadani dan juga taman bunga liar yang tumbuh sendiri di pohon cemara. Lebih jelasnya, pantai Pasi ie Leubeue cocok untuk tempat wisata.

Saya merekomendasikan pantai itu sebagai obyek wisata. Karena memikiki landskap yang bagus, menarik juga untuk bagi para photograger yang ingin mengabadikan senja. Ini adalah beberapa foto saya dari pantai Pasi Leubeue, Pidie Aceh Indonesia:

20210923_064705.jpg

20210923_065306.jpg

NTy4GV6ooFRmaCXZ8UYgPhoud1kjiNX8QokLEZtbBKLuLWQ9yt7K3o4C337UJtXVgCr5p7wF4szoz5wugniK6TRSAp1eySwGmVTKmBdZpedNA8iBRyphat3Mwj1xwvhMrnoWSBwa2mPZTnVLvcjkih3KBoonbMKGgV7bYrdc.jpeg

20211107_093515.jpg

Bahkan pantai ini menjadi destinasi penting bagi para wisatawan yang ingin berlibur. Pantai terbuka bagi siapa saja, dan sangat indah. Sekarang banyak warga yang datang menjajakan makanan dan minuman.

Tidak dipungut biaya alias gratis bagi pengunjung. Pantai yang pernah dinobatkan sebagai pantai tercantik obyek wisata ini, juga terdapat ombak yang indah. Serta nyaman untuk dikunjungi untuk wisata keluarga. Atau untuk menggelar acara Wekeend lainnya.

NTy4GV6ooFRmaCXZ8UYgPhoud1kjiNX8QokLEZtbBKLuLWQ9yt7K3o4C337UJtXVgCr5p7vdMTKd7wkvkNpQ9Mhu6CBUoVeJwgnob8Fh4MbZxTWPkuyV8ucupFgg1LrbwR3kjk1oE4YBMciwdjQqwpQBAjZ5kRefm5njVqLz.jpeg

Pantai ini juga sering dikunjungi pendera penyakit stroke atau lumpuh untuk membenamkan diri dengan pasir di sana.

Itu saja Guys, postingan saya hari ini. Salam dan Terimakasih.

Sort:  
 2 years ago  

pantainya masih sepi yah om. asik tuh buat mainsama keluarga, jadi berasa milik sendiri. heheh

@ekavieka, datang saja. Bilang nama saya. Pantai ini memang sudah kubeli dengan politikku serta wilayah mereka. Kuwariskan pada cicit anak cucu Syech Abdusallam dari Turki Ustmani. Ada sejarahnya Kok. Pamanku punya cerita di Mantak Simpang Tiga, Gigieng atau Anda bisa Channel Youtube. Namanya Panteu Media.