Strengthening Communities in the Middle of Pandemic (Bilingual)

in INDONESIA4 years ago

system71228_960_720.jpg
In the midst of various bad news due to the Covid-19 pandemic, we still often get good news. The most awaited good news is the discovery of vaccines and the number of corona sufferers is decreasing. But in the midst of various difficulties that plagued, social solidarity emerged.

Now there is altruism in various cities in various forms. They share with each other, even when some people even try to take personal advantage by utilizing the situation, without caring if it has to harm others.
bagimakanits840x493.jpg
There are various communities in big cities that do various things to share. Some collect leftovers from five-star hotels and event organizers and then distribute them to people in need.
5ed61d74c4b59.jpg
There are also residents who put staples in the crowd to be taken by people in need. Some secretly, when buying online food, deliberately ordered two packages even though he only ate one package. One other package is donated to package introductors who usually have to downsize because of the lack of orders.
JadwalkanPesananuntukBukaPuasadanSahurmuDenganGrabFood.jpg
Not only the community, altuism culture is also shown by many celebrities in the world, including in Indonesia. There are singers who do charity counseling, where the results of the concert are distributed to people who are affected by the Covid-19 pandemic.
largekonsersatucarasolidaritastanpabatas10apr1930wibcd9825bbfb405e99b0861d9beb83.jpg
Many prosocial attitudes were taken during the pandemic. Not all social actions get news and then it goes viral. Many also quietly. Whatever the impact, being viral or not, the culture of community altruism is enough to arouse the spirit of togetherness.

If we pay attention, the culture of community altruism actually grows in big cities that have been associated with individualism, do not have social concerns. In a small town or even in a village, the culture of altruaism is not absent, but it is integrated in the culture of mutual assistance.

Hopefully this spirit of togetherness will continue to grow and the world community together against the pandemic.[]

Imgs: 1,2,3,4,5

*INDONESIA

Memperkuat Komunitas di Tengah Pandemi

system71228_960_720.jpg
Di tengah berbagai kabar buruk akibat pandemi Covid-19, kita masih sering mendapatkan kabar baik. Kabar baik yang paling ditunggu adalah ditemukannya vaksin dan jumlah penderita korona semakin menurun. Tapi di tengah berbagai kesulitan yang mendera, muncul kesetiakawanan sosial.

Kini bangkit altruisme komunitas di berbagai kota yang dalam berbagai bentuk. Mereka saling berbagi untuk sesama, justru ketika sebagian orang malah berusaha mengambil keuntungan pribadi dengan memanfaatkan situasi, tanpa peduli jika harus merugikan orang lain.
bagimakanits840x493.jpg
Ada berbagai komunitas di kota besar yang melakukan berbagai hal untuk berbagi. Ada yang mengumpulkan masakan sisa dari hotel bintang lima dan event organizer dan kemudian menyalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan.
5ed61d74c4b59.jpg
Ada juga warga yang meletakkan bahan pokok di keramaian untuk diambil orang yang membutuhkan. Ada yang diam-diam, ketika membeli makanan secara secara online, sengaja mengorder dua paket meski ia hanya makan satu paket. Satu paket lainnya disumbangkan kepada pengantar paket yang biasanya harus berhemat karena sepinya order.
JadwalkanPesananuntukBukaPuasadanSahurmuDenganGrabFood.jpg
Tidak hanya komunitas, budaya altuisme juga ditunjukkan banyak pesohor di dunia, termasuk di Indonesia. Ada penyanyi yang melakukan konsel amal, di mana hasil dari konser tersebut dibagikan kepada masyarakat yang menjadi korban terdampak pandemi Covid-19.
largekonsersatucarasolidaritastanpabatas10apr1930wibcd9825bbfb405e99b0861d9beb83.jpg
Banyak sikap prososial yang dilakukan selama pandemi. Tidak semua aksi sosial tersebut mendapat pemberitaan dan kemudian menjadi viral. Banyak juga yang diam-diam saja. Bagaimana pun dampaknya, menjadi viral atau tidak, budaya altruisme komunitas cukup membangkitkan semangat kebersamaan.

Kalau kita perhatikan, budaya altruisme komunitas itu justru tumbuh di kota besar yang selama ini diasosiasikan individuslistis, tidak memiliki kepedulian sosial. Di kota kecil bahkan di perkampungan, budaya altruaisme bukannya tidak ada, tetapi sudah menyatu dalam budaya gotong-royong.

Semoga saja semangat kebersamaan ini terus tumbuh dan masyarakat dunia bersama-sama melawan pandemi.[]

JOIN us:

INDONESIA HIVE COMMUNITY
Twitter : Official Hive Indonesia
Facebook : Indonesia Hive Community
Discord : Indonesia Hive Community
Instagram : Indonesia Hive Community
Email: [email protected]