Assalamualaikum semuanya
Semoga kita diberkati Allah SWT semuanya. Amiin
Tanaman lada atau sering disebut dengan sebutan Merica/Sahang, Piper Albi Linn (dalam bahasa latin) adalah sebuah tanaman yang kaya akan kandungan kimia, seperti minyak lada, minyak lemak, juga pati. Lada bersifat sedikit pahit, hangat, pedas, dan antipiretik.
Tanaman ini merupakan salah satu komoditas perdagangan dunia dan lebih dari 80% hasil lada Indonesia diekspor ke negara luar. Lada adalah salah satu tanaman yang berkembang biak dengan biji, namun banyak para petani lebih memilih melakukan penyetekkan untuk mengembangkannya