The Classic to Minimalis & Modern

in #building6 years ago

Dear stamians

Berikut sedikit gambaran tentang renovasi bangunan pembatas atau dengan kata lain pagar sebagai pembatas bangunan yang merupakan sarana pendukung untuk kenyamanan dan keindahan bangunan induk.

IMG-20180215-WA0010.jpg

Pagar yang dibangun belasan tahun yang lalu tapi belum selesai sempurna,namun sesuai dengan kemajuan zaman bangunan itu kelihatan kehilangan wajah bangunan induk.

IMG-20180215-WA0004.jpg

Berbagai macam ide dan didukung dengan sumber dana yang ada sehingga muncul kesepakatan agar pagar itu direnovasi. Dari masukan ide-ide brillian masyarakat agar pagar tersebut punya nilai estetika dengan perpaduan konsep minimalis dan modern.

IMG-20180215-WA0011.jpg

Pola yang harus dituangkan dalam desain tanpa mengorbankan struktur bangunan lama dengan mempertahankan kolom dan balok yang ada, hanya peningkatan transformasi dari konsep classic ke pola minimalis dan modern.

IMG-20180215-WA0001.jpg

IMG-20180215-WA0009.jpg

Konsep minimalis tampak dibagian kolom dan balok dengan dilapisi keindahan batu alam perpaduan motif dan warna visual, sementara konsep modern tertuang pada besi rilling stainles tanpa kehilangan pancaran sinarnya disesuaikan dengan warna pengecatan tembok sehingga perpaduan dua konsep ini senyawa dan bangunan induk terkesan lebih indah.

IMG-20180215-WA0008.jpg

Demikian sekilas ulasan dari konsep perencanaan renovasi pagar tersebut diatas, semoga ada manfaatnya bagi stemians.
@mutt-a

Sort:  

Congratulations @mutt-a! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of comments

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!