Pentingnya menuntut ilmu agama

in #esteem6 years ago

Dalam kehidupan dunia ini, kita selalu dihadapkan dengan berbagai persoalan. Baik ubudiah,muamalah dan jinayat. Juga berbagai persoalan atau tugas wajib kita selaku penganut agama. Di usia dini, kita bebas bermain tanpa dibatasi oleh peraturan tertentu.


image


Namun, saat berumur 15 tahun berarti kita sudah masuk kemasa taklif atau aqilbalik. Pada masa tersebut, berbagai kewajiban yang dulunya boleh untuk ditinggalkan, namun saat ini wajib dikerjakan. Jika tidak, maka sangat berat konsekuensi yang akan kita rasakan kelak. Contohnya adalah shalat fardhu lima waktu.


image


Berpuasa pada bulan ramadhan seperti saat ini, memberikan Zakat dan infak dan berhaji jika tamakkun artinya memiliki kemampuan finansial, sehat dan aman jalan. Dan terutama adalah mengucapkan dua kalimat syahadat bagi mereka yang baru masuk islam. Semoga bermanfaat.


@feruzh