Local Product at Exhibition

in CCH8 months ago

9C8F4F02-92A2-44BA-8CF0-64250477BD2E.jpeg

Indonesia

Halo sahabat CCH, semoga tuhan selalu memberkati kita semuanya !

Pada postingan ini saya ingin berbagai beberapa gambar hasil dokumentasi yang saya lakukan beberapa minggu lalu di sebuah event. Pada sebuah pagelaran pameran untuk UMKM, saya mengelilingi sejumlah stand/expo yang ada di area pameran.

Area expo berada di dalam tenda yang telah dilengkapi sejumlah fasilitas untuk membuat kenyamanan bagi pengunjung ketika mengeksplore area pameran. Saya mendatangi sejumlah stand dan melihat beragam produk yang dipamerkan.

Pameran ini di ikuti oleh pihak UMKM lokal yang terdiri dari 10 kabupaten dan kota dari provinsi Aceh. Mereka membuat berbagai macam produk seperti kerajinan tangan, pakaian maupun busana tradisional.

Beragam produk dengan konsep dan tema tradisional yang dipajang merupakan hasil pembuatan dari warga lokal, ini merupakan produk lokal dari masing-masing perwakilan usahawan yang berpartisipasi pada acara pameran ini. Produk di area ini tidak hanya sekedar untuk dipajang, tetapi mereka juga menjualnya.

Tampak antusiasme pengujung untuk melihat berbagai produk yang dipamerkan di area Lapangan Sudirman, Kota Lhokseumawe. Festival ini tentu akan memberikan pemberdayaan bagi usahawan lokal dalam upaya melakukan pemasaran dan promosi produk mereka.

00350540-6EF2-4BF4-9809-2D134E3FD750.jpeg

61595782-75F1-4FBC-A31F-5A56C1E08D84.jpeg

75CEF126-6D01-48B5-8706-4B0F71CF8572.jpeg

Gambar di ambil menggunakan kamera Iphone 11 tanpa pengeditan. Demikian postingan saya, terima kasih telah membaca dan mendukung saya.

Salam,

@ponpase


English

Hello CCH friends, may God always bless us all!

In this post I want to share some pictures of the documentation that I did a few weeks ago at an event. At an exhibition for MSMEs, I toured a number of booths/expos in the exhibition area.

The expo area is inside a tent which has been equipped with a number of facilities to make it comfortable for visitors when exploring the exhibition area. I visited a number of booths and saw the various products on display.

This exhibition was attended by local MSMEs consisting of 10 districts and cities from the province of Aceh. They make various kinds of products such as handicrafts, clothing and traditional clothing.

Various products with traditional concepts and themes on display are made by local residents, these are local products from each of the business representatives participating in this exhibition. Products in this area are not just for display, they also sell it.

The enthusiasm of the visitors to see the various products on display in the Sudirman Square area, Lhokseumawe City, was evident. This festival will certainly provide empowerment for local entrepreneurs in an effort to carry out marketing and promotion of their products.

00350540-6EF2-4BF4-9809-2D134E3FD750.jpeg

61595782-75F1-4FBC-A31F-5A56C1E08D84.jpeg

75CEF126-6D01-48B5-8706-4B0F71CF8572.jpeg

Pictures taken using the Iphone 11 camera without editing. Thus my post, thank you for reading and supporting.

Regards,

@ponpase