Sedia payung sebelum hujan

in INDONESIAN HIVE2 years ago (edited)

img_20220520_142224.jpg

Selamat sore para pecinta hive dimanapun berada, khususnya #indonesian hive. Ini merupakan postingan pertamaku pada grup ini, aku ucapkan salam kenal dan mohon bimbingan dari temen semua agar akunku dapat berkembang baik.
Tertulis dalam kalender hari ini Jum'at 20 Mei 2022, dulu waktu aku dibangku sekolah pernah diajarkan bahwa musim kemarau biasanya terjadi antara bulan Maret sampai September, tapi ini sudah masuk bulan Mei masih sering terjadi hujan lebat. Banyak orang mengira bahwa hari ini tidak akan terjadi hujan, tadi pagi matahari bersinar dengan cerah awanpun bersih seakan menandakan cuaca akan cerah sampai sore hari, akan tetapi kenyataanya siang hari menjelang sore ini terjadi hujan lebat.
img_20220520_142154.jpg

Akupun melakukan aktifitas biasa diluar rumah, melihat cuaca pagi yang cerah jas hujan yang biasanya tersimpan dibawah jok motor aku turunkan, eh ternyata ditengah perjalanan pulang hujan turun dengan lebat. Kutepikan sepeda motorku untuk berteduh, sambil menunggu hujan reda kutuliskan ceritaku dihari ini. Semoga dapat bermanfaat, mohon maaf bila ada salah kata.

Sort:  

Congratulations @sejenak! You have completed the following achievement on the Hive blockchain and have been rewarded with new badge(s):

You received more than 100 upvotes.
Your next target is to reach 200 upvotes.

You can view your badges on your board and compare yourself to others in the Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Check out the last post from @hivebuzz:

Hive Power Up Month - Feedback from May - Day 15
Support the HiveBuzz project. Vote for our proposal!

Yay! 🤗
Your content has been boosted with Ecency Points, by @sejenak.
Use Ecency daily to boost your growth on platform!

Support Ecency
Vote for new Proposal
Delegate HP and earn more


The rewards earned on this comment will go directly to the person sharing the post on Twitter as long as they are registered with @poshtoken. Sign up at https://hiveposh.com.