#NewSteem Artinya Harga Baru Dari Steem?

in #indonesia5 years ago (edited)

steem.pngSumber Gambar.

Ini adalah sebuah postingan tentang pertanyaan; bukan pernyataan! Saya bertanya pada diri sendiri dan terserah Anda mau ikut menjawabnya atau pun mengoreksinya, semua terserah Anda. Itu sepenuhnya hak Anda.

Lalu, saya mau bertanya apa?

Inilah beberapa pertanyaan yang akan saya jawab sendirian.

  1. Apakah ada sebuah kemungkinan harga Steem akan naik sampai ke masa kejayaannya?

Pertanyaan pertama akan memunculkan 3 pertanyaan baru.

1.1. Kapan harga tertinggi dalam sejarah Steem Blockchain?

Itu terjadi pada Tanggal 3 Januari 2018. Sudah lebih dari 1 Tahun, ya?!

1.2. Berapa harga Steem pada 3 Januari 2018?

Harganya Rp. 110.473, 00.

1.3. Kapan dan berapa harga terendah dari Steem?

Lalu, apa jawaban dari pertanyaan utamanya? Jawabnya, ada pada rumput yang bergoyang!

Saat ini! Pada detik ini, harga Steem adalah Rp. 1.771,03

_2. Apakah slogan NewSteem berarti harga baru dari Steem?

Mungkin ya, mungkin saja tidak!

steem1.pngGrafik harga Steem terbaru.

steem3.pngStatistik Steem.

Solusi buat Anda:

  • Beli Steem dengan harga sekarang
  • Simpan di Exchange atau
  • Bawa ke wallet Steemit dan belilah Token Sports yang banyak

Tetap semangat.
Salam #newsteem

Sort:  

Kenapa harus beli token sport bro??

Hi, @bahagia-arbi!

You just got a 0.01% upvote from SteemPlus!
To get higher upvotes, earn more SteemPlus Points (SPP). On your Steemit wallet, check your SPP balance and click on "How to earn SPP?" to find out all the ways to earn.
If you're not using SteemPlus yet, please check our last posts in here to see the many ways in which SteemPlus can improve your Steem experience on Steemit and Busy.