You are viewing a single comment's thread from:

RE: Kenapa Saya Memilih Postingan dalam Bahasa Indonesia?

in #indonesia7 years ago

Memang, tidak semua postingan harus dibuat dalam Bahasa Inggris. Tergantung juga.

Menurut saya, kalau tema yang kita tulis isunya masih seputar daerah ya buat apa pakai Bahasa Inggris. Fokus saja dengan Bahasa Indonesia karena mudah langsung dipahami.

Cuma yang jadi masalah sekarang, ada di antara kita kemampuan menulis dalam Bahasa Indonesia masih banyak yang salah. Ini yang harus diperhatikan bersama. Ada yang asal asalan menulis tidak tahu menempatkan huruf besar, tanda titik dan koma.

Bagi saya, tetap Bahasa Indonesia yang utama. Begitu masbro @masriadi

Sort:  

@dsatria follow / upvote tgk rakan
1 titik
2 koma
ada titik sebelumnya koma

Betul pak @dsatria. Sebenarnya tergantung kenyamanan saja. Saya merasa nyaman dengan bahasa Indonesia. Sekaligus mengakui tak mampu berbahasa Inggris yg baik dan benar. Kalau mampu, mungkin juga saya menulis dalam English. Ah, inilah kata orang tua dulu, belajar bahasa eebanyaknya. Sayangnya saya tak mempelajari sebanyak banuaknya. Hejehe