Danone Bergulir di Langsa

in #indonesia6 years ago

By:rayiskandar72

Selamat siang steemian

Sebanyak 19 tim mengikuti kompetisi Danone Nations Cup 2018 di Stadion Langsa, Sabtu, (24/3). Dan seluruh tim U-12 tersebut berasal dari sejumlah Sekolah Sepak Bola (SSB) di wilayah kota langsa dan akan bertanding selama dua hari, 24-25 Maret 2018, ini untuk memperebutkan tiket menuju tingkat Propinsi Aceh.

image

image

Pertandingan dibagi dalam enam grup dimana masing-nasing grup tiga tim dan hanya grup F yang 4 tim. Dan acara dibuka lsngsung oleh Sekretaris Daerah Langsa, Syahrul Thaib.
Dalam kesempatan tersebut, Sekda Langsa, Syahrul M Thaib mengatakan kompetisi tersebut lebih difokuskan dalam pembinaan sepak bola usia dini.

image

Selanjutnya erharap kepada tim-tim yang ikut tolong jaga sportifitas dan fair play dalam bertanding. Dan siapapun yang juara maka mareka lah tim terbaik yang akan mengwakili langsa ke tingkat propinsi Aceh.

image

salam komunitas steemit indonesia

Sort:  

Maju terus sepak bola kota langsa

semoga ada bibit baru. ada jumpa ama abib ya on?

Semoga melahirkan atlet bola masa depan

Bravo sepak bola kota langsa