You are viewing a single comment's thread from:

RE: Observing the Latex Process

in #nature6 years ago

Penyadapan getah rambong/karet akan lebih baik dilakukan pada malam/subuh, karena getah yang mengalir akan lebih lama mengering sehingga kemungkinan keluar getahnya akan kebih banyak, hal seperti ini umumnya dilakukan diwilayah luar aceh, di aceh lebih cenderung dilakukan dipagi hari.

Salam, @saifuddin73