Kebudayaan Suku Batak dan Keunikan Dari Pulau Samosir

in #story6 years ago

Indonesia memang dikenal dengan Negara yang kaya akan kebudayaan. Mulai dari suku, ras, bahasa agama dll. Inilah yang menjadikan Indonesia mempunyai dasar Negara berupa “berbeda-beda tapi tetap satu jua”. Nah, Kali ini saya akan mencertikan sedikit mengenai suatu keunikan dari suku batak. Suku asli Indonesia yang berasal dari Sumatra utara.

image

Suku batak dekenal dengan banyaknya marga yang diambil dari garis keturunan laki-laki. Garis keturunan tersebut akan diteruskkan kepada keturunan selanjutnya. Marga tersebut merupakan simbol bagi keluarga batak. Selain dikenal dengan marganya, suku batak juga memiliki kesenian yang merupakan kebudayaan yang tidak bisa dipisahkan dengan kehidupan masyarakat. Mulai dari tarian adat seperti tari tor-tor maupun alat music tradisional seperti gong dan saga.

image

Yang paling ikonik dari suku batak adalah pulau samosir. Pulau ini merupakan pulau vulkanik yang berada ditengah danau toba. Ada banyak sekali wisatawan dari luar negeri yang berkunjung ke pulau ini, karena pemandangan danau yang indah serta uniknya budaya yang dimiliki pulau ini.

image

Dipulau samosir anda bisa berbelanja berbagai benda-benda tradisional yang menjadi khas dari suku batak. Ataupun anda bisa mengunjungi berbagai tempat sejarah yang ada, seperti sejarah panggung batu, atau menonton pertunjukan sigale-gale.

image

Saya sangat senang bisa mengabadikan salah satu momen dari baju tradisional yang di gunakan pada pertunjukan sigale- gale, walaupun pada hari itu tidak ada jadwal dari pertunjukan. Jika anda tertarik untuk mengunjungi pulau samosir anda dapat menyewa kapal feri yang akan membawa anda dari perapat untuk menyebrang ke pulau ini. Nah unik bukan salah satu budaya Indonesia? Ayo berkunjung ke indonesia.

Sort:  

Sangat berbudaya hahah

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by azliadi from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.