Website Creation Training for Youth Organizations

in #esteem5 years ago

Pendahuluan

Pada era globalisasi ini teknologi informasi berkembang sangat pesat, oleh karena itu pemuda/i mestinya harus memiliki ilmu tentang media teknologi informasi yang memiliki cakupan luas agar dapat berkarya dalam bidang pembuatan website supaya dapat menunjang kreatifitas yang dapat menghasilkan uang serta bermanfaat bagi orang lain.

Preliminary

In this globalization era, information technology is developing very rapidly, therefore young people should have the knowledge of information technology media that has a broad scope to be able to work in the field of website creation so that it can support creativity that can generate money and benefit others.
image

Langkah - Langkah Membuat Website dengan WordPress.

Langkah 1: Tentukan Platform Website
Langkah 2: Pilih Domain dan Hosting
- Buka Website Niagahoster
- Pilih Menu Web Hosting Indonesia
- Pilih Durasi Sewa Hosting
- Tentukan Nama Domain
- Lakukan Pembayaran
Langkah 3: Install WordPress
Langkah 4: Login Dasbor WordPress
Langkah 5: Pasang Tema
Langkah 6: Install Plugin
Langkah 7: Terbitkan Artikel

Steps to Create a Website with WordPress.

Step 1: Determine the Website Platform
Step 2: Choose Domain and Hosting
- Open the Niagahoster Website
- Choose Menu Web Hosting Indonesia
- Choose Rental Hosting Duration
- Specify a Domain Name
- Make a Payment
Step 3: Install WordPress
Step 4: Login the WordPress Dashboard
Step 5: Install Themes
Step 6: Install the plugin
Step 7: Publish Articles
image

Langkah Selanjutnya

Setelah membuat website sebaiknya kita harus memiliki tema website kita contohnya pendidikan, kuliner, seputar olahraga, dan lainnya sebagainya yang akan menjadi fokus pembahasan.

The next step

After creating a website, we should have the theme of our website, for example education, culinary, about sports, and so on, which will be the focus of the discussion.

image

Kesimpulan

Teknologi sangat erat kaitannya dengan zaman sekarang ini, jadi pentingnya adaptasi supaya kita mampu berkarya yang dapat menyebarkan informasi secara luas. Harapan kedepannya pemuda/i karang taruna bisa membuat karya setelah pelatihan ini dan terus belajar untuk meraih kesuksesan di dunia online. Sebab website dapat dimanfaatkan untuk berbagai tujuan, dari tujuan pribadi, bisnis, maupun tujuan organisasi.

Conclusion

Technology is very closely related to the present, so the importance of adaptation so that we are able to work that can disseminate information widely. Hope in the future youth / youth can make work after this training and continue to learn to achieve success in the online world. Because websites can be used for various purposes, from personal, business, and organizational goals.

Thank you for your support and keep following me @febri