Acara Bukbar di Kampung Saya

in #esteem6 years ago

image

Selamat malam sahabat stemian semuanya, semoga di bulan ramadhan ini kita selalu dalam keadaan sehat dan selalu dalam lindungan Allah, dalam kesempatan ini saya akan membagikan sebuah postingan yang menyangkut dengan persoalan ibadah, yang di lakukan oleh masyarakat di daerah saya yaitu, menyedekahkan hidangan berbuka puasa, kepada orang-orang yang berbuka puasa di meunasah atau mushalla.

image

Aktifitas ini di atur secara bergiliran oleh panitia pelaksana di kampung saya tersebut, sehari dua KK, dan menu tersebut di sepakati didalam musyawarah yaitu berupa nasi, dan aktifitas ini berlangsung sampai habis bulan ramadhan, sebenarnya aktifitas di kampung saya ini sudah di lakukan dari semenjak dulu, dan alhamdulillah masih berlanjut sampai sekarang.

Sort:  

Congratulations @luffman! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes
Award for the number of upvotes received

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.

To support your work, I also upvoted your post!
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by luffman from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.