JENDELA DUNIA TELAH TERBUKA (2)

in #news6 years ago

(Lanjutan dari Jendela Dunia Telah terbuka (1)
https://steemit.com/news/@joelpasesteemit/jendela-dunia-telah-terbuka-1

_SAM4013.jpg

"ALKITABU UCÔNG SANDÉNG
WA ANA MEUGULÉNG GULÉNG,
WAL LAMA LAMA DIDIFAJÔH TIKÔH TÉNG"

Padahal di zaman now seperti yang kita lihat selama ini, justru tidak sedikit orang yang terlalu sibuk dan larut dalam kehidupan bisnisnya atau hal-hal lain, sibuk dengan nongkrong dengan topik dan tawa berlebihan tanpa makna dan berfaedah hingga melupakan dirinya untuk membaca buku, Tidak jarang pula bahkan kita temui orang yang mengatakan tidak punya waktu yang cukup untuk membaca. Bahkan kebanyakan orang lebih senang meluangkan waktu untuk menonton, bermain game komputer, atau hanya sekadar duduk termenung saja. Padahal, membaca buku bukan hanya menambah wawasan saja, tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan antara lain;

  1. Dengan membaca buku, seseorang akan berpangaruh pada mengurangi stress, apalagi buku yang dibaca berupa buku fiksi atau cerita lucu lainnya
  2. Dengan rajin membaca buku secara tidak langsung dapat melatih otak dan pikiran.
  3. Dengan membaca buku dapat menjauhkan risiko penyakit Alzheimer (pelupa), karena pada saat membaca, otak akan merangsang dan menstimulasikan kerja otak secara teratur.
  4. Dengan membaca buku juga dapat membuat tidur lebih nyenyak, karena ketika terbiasa membaca buku maka hal ini akan bertindak sebagai alarm bagi pembaca sehingga dapat mengontrol timing yang tepat bagi mata. Dan masih banyak manfaat membaca buku yang sama sama kita ketahui dan belum mungkin saya ulas disini, Konon lagi Kitab-kitab agama yang dirilis oleh para ulama-ulama yang semakin hari semakin ramai orang yang enggan membaca dan mempelajarinya. Dalam hal ini saya ingat salah satu guyonan teungku kami di suatu hari bahwa suatu saat kita akan dihadapkan pada zaman dimana kitab kitab hukum agama tidak lagi dijadikan tuntunan hidup oleh manusia penganut agama itu sendiri
    "ALKITABU UCÔNG SANDÉNG
    WA ANA MEUGULÉNG GULÉNG,
    WAL LAMA LAMA DIDIFAJÔH TIKÔH TÉNG"
    ![_SAM4019.jpg()

Karna itu, saya ingin mengajak kawan-kawan semua untuk tidak lgi menghabiskan waktu berjam-jam untuk menonton televisi, bermain game komputer, dan duduk termenung saja tanpa alasan dan ara tujuan, namun pula mari luangkan waktu untuk membaca buku, baik offline dan online. Kebiasaan baik itu tidak hanya akan menyegarkan pikiran tetapi juga memberi manfaat untuk kesehatan.

Percaya, lakukan, dan rasakan manfaatnya.
(The End)

Sort:  

Mantap...

Alhamdulillah.. Neupeurno bak teumuleh beh. Mantong muaallaf bak stmit nyow. Hna get muphom lom sapu

Congratulations @joelpasesteemit! You have received a vote as a way to thank you for supporting my program.

Thank you brother..