Mengunjungi Pabrik Semen Andalas Di Lhoknga Aceh Besar

in #travel6 years ago

Selamat malam sahabat steemit semua, semoga kita sehat wal'afiat dan selalu dalam lindungan Tuhan yang maha esa.

image


image

Beberapa hari yang lalu, saya bersama kawan saya mengunjungi pabrik semen PT.ANDALAS persero yang berada di Lhoknga Aceh besar. Setelah terjadinya musibah bencana tsunami di Aceh, pabrik semen PT.ANDALAS persero pernah berhenti beberapa tahun tidak beroperasi seperti biasanya, karena terdapat kerusakan beberapa titik yang di terjang tsunami. Setelah diperbaiki beberapa tahun lamanya, semen Andalas yang berada di Lhoknga Aceh besar tersebut, sudah mulai diproduksi dengan normal kembli, bahkan bisa mengeluarkan lebih dari 1.500 ton perhari.

image


image

Setelah kami melihat beberapa saat pabrik semen, kamipun beranjak pulang karena mengingat waktu sudah mulai menunjukkan pada pukul 5 sore. Seiring dalam perjalanan, kami berhenti sejenak di mesjid, tidak jauh dari pabrik semen, untuk menunaikan kewajiban kami karena sudah masuk waktu shalat Ashar. Setelah selesai shalat, saya beserta kawan saya melanjutkan perjalanan kembali untuk pulang kerumah kami masing-masing. Dalam perjalanan menuju ke pabrik semen, kami harus mengorbankan waktu 1 jam lebih untuk menuju ketempat tersebut, karena jarak dari kampung kami dengan pabrik semen hampir 30 kilo meter.

image

Inilah beberapa gambar pabrik semen Andalas yang saya foto melalui kamera hand saya, semoga sahabat steemit menyukainya.

Salam steemit Indonesia maupun seluruh dunia

image

Follow me @munir91

Sort:  

You got a 0.47% upvote from @upme requested by: @munir91.
Send at least 2.5 SBD to @upme with a post link in the memo field to receive upvote next round.
To support our activity, please vote for my master @suggeelson, as a STEEM Witness